Setelah blog tercipta tentu anda harus mengisinya. Upayakan isi anda sesuai dengan tujuan awal ngeblog tadi. Jika anda berniat menjadikan blog sebagai mesin uang, arahkan semua isi blog ke tujuan tersebut.
Lainnya apa lagi yang perlu anda lakukan?
- Promosikan blog anda. Seperti usaha offline, andapun perlu promosi. Agar banyak orang tahu blog anda.
- Update terus. Jangan berhenti mengupdate blog anda. Selain interaksi dengan pengunjung, kekuatan blog lainnya adalah adanya update artikel. Kalau anda jarang update, jangan pernah bermimpi blog anda ramai.
- Tingkatkan kualitas. Anda perlu terus mengevaluasi apa yang kurang dari blog anda. Baik tulisan maupun desainnya. Tulisan yang baik akan banyak disukai pembaca. Desain yang menarik juga sebagai pemancing awal orang untuk menjelajahi jeroan blog anda. Kalau tampilan blog anda tak menarik, pengunjung akan kabur duluan.
0 komentar:
Posting Komentar